Dikelas ini Anda Akan belajar bagaimana membuat landing page untuk setiap produk yang Anda Jual dengan cara yang simple, powerfull dan gak pake ribet
Di zaman serba online seperti sekarang, jika Anda tidak segera bangun pondasi bisnis online Anda dengan menyiapkan website bisnis, siap-siap kesalip kompetitor.
Apakah Anda pernah ngalamin hal seperti ini ?
Biasanya masalah seperti ini bukan berarti marketnya gak ada atau produknya gak cocok di pasarkan melalui online, bisa jadi karena penyampaian benefit produk ke calon customernya yang kurang tepat, oleh karena itu Anda membutuhkan sebuah website ataupun landing page untuk menyampaikan seluruh benefit produk secara detail.
Jadi ketika orang yang masuk chat, tidak banyak bertanya mengenai produk dan sudah kondisi siap beli.
Gimana, kebayang?
Landing Page adalah sebuah halaman website yang dibuat khusus untuk menawarkan suatu produk. baik itu produk fisik, produk digital ataupun jasa, sehingga Anda tidak harus cape-cape promosi dan menjelaskan secara berulang ke calon customer tentang benefit produk atau jasa Anda.
Yang Anda butuhkan hanya halaman penjualan yang didalamnya menjelaskan benefit produk Anda secara jelas, detail dan spesifik, sehingga calon customer yang masuk ke kontak sudah dalam kondisi siap beli.
Jual beli online memang menawarkan banyak kemudahan sebagian besar orang. Penjual gak perlu sewa bangunan untuk toko fisik, karyawan untuk menjaga toko, bahkan tanpa produk sekalipun.
Kemudahan-kemudahan itu membuat penjual tak perlu berlama-lama stand by di toko untuk menjaga belanjaan dan memproses tiap pesanan. Semua proses penjualan otomatis bergeser ke online via smartphone atau laptopmu. Anda bisa mulai proses pesanan di malam hari dan mengirimkan pesanan di keesokan paginya.
Edukasi produk ke market menggunakan landing page menjadi lebih praktis dan tepat
Yang ingin memasarkan produknya secara masive melalui Internet
Yang mau meningkatkan & menjaring banyak traffic untuk menciptakan calon customer
Yang mau merekrut pasukan reseller yang rajin jualan
Yang mau meningkatkan profit melalui media yang lain
Yang ingin menjualkan produknya melalui Iklan berbayar dan gratis
Yang masih bingung bagaimana cara menjual roduk secara online
Membuat landing page tidak serumit yang anda bayangkan. Cukup dengan modal laptop dan hosting, anda bisa membuat website apapun hanya cukup dengan “drag and drop” tanpa pusing mikirin coding !
Merupakan sebuah online course untuk belajar bagaimana membuat landing page khususnya untuk jualan supaya lebih laris lagi
Benar, materi yang ada di kelas ini bisa dipakai untuk produk fisik, digital ataupun jasa.
Ya, benar sekali. Seperti yang sudah kami jelaskan di atas, bahwa kami ingin agar Anda bisa lebih hemat uang dan waktu Anda. Sehingga pembelajarannya bisa dilakukan secara online, enak dan lebih leluasa.
Setelah Anda mendaftar landing page hack sekarang Anda sudah bisa mengakses semua materi saat itu juga.
Langsung klik tombol “Daftar Sekarang”, agar Anda bisa langsung rasakan manfaatnya
Copyright 2024 © Zona Informasi Bisnis | All Rights Reserved.